Keamanan & Ketertiban

Warga Kelurahan SUkabumi melaporkan, Bahwasannya di sekitar Jl Panjaitan makin menjamur PKL dan menggangu pejalan kaki karena PKL berjualan di atas Trotoar. Tindak Lanjut,Petugas dari Satpolpp dan DKUPP sudah mendatangi lokasi ,dan menghimbau agar PKL tidak berjualan di Trotoar dan Jalan Sepanjang jalan Mayjen Panjaitan Sukabumi.

Keamanan & Ketertiban

Warga Kelurahan Pilang melaporkan, bahwasannya ada perkelahian di sekitar Pilang, dan saat ini pelaku diamankan di kantor Kelurahan Pilang. Tindak Lanjut, Petugas dari Kepolisian dan Satpolpp sudah melakukan pengamanan terhadap pelaku di Kantor Kelurahan Pilang.

Keamanan & Ketertiban

Warga Kelurahan Jrebeng Kidul melaporkan, bahwasannya di utara pasar sapi ada turis yang mendirikan tenda untuk bermalam. Tindak Lanjut, petugas dari Satpolpp sudah mendatangi lokasi dan turis Jerman yang mendirikan tenda tersebut sudah di persilakan untuk menginap di rumah warga untuk sementara karena faktor keamanan.

Keamanan & Ketertiban

Warga Kelurahan Sumber Taman melaporkan,butuh bantuan untuk penanganan Sound yang menggangu ketenangan warga. Tindak Lanjut, Petugas dari Satpolpp dan kepolisian sudah mendatangi lokasi laporan sound sistem Jl. Sunan Giri, Gg TJ Sumber Taman, dan setelah dilakukan pengecekan, ada halal Bihala yang di selenggarakan oleh Sekolah tersebut.

Keamanan & Ketertiban

Warga melaporkan di trafik light di perempatan King ada Bus Besar yang macet. Tindak Lanjut, Petugas dari Polres sudah mendatangi lokasi di sekitar pertigaan King, dan tidak ada kendaraan Besar yang mogok, lalulintas sudah berjalan normal.