KEAMANAAN DAN KETERTIBAN UMUM / MASYARAKAT

Keamanan & Ketertiban

Warga melaporkan, bahwasan nya di tikungan Jl Pahlawan ke arah Brak ada tumpahan solar, membahayakan kendaraan yang lewat mohon pihak terkait untuk menindaklanjuti.
Tindak Lanjut, Petugas dari Kepolisian dan Damkar sudah mendatangi lokasi solar tumpah di Tikungan Jl. Pahlawan, Tisnonegaran, dan tidak diperlukan penyemprotan air, dikarenakan solar sudah mengering dan tidak membahayakan pengguna jalan.

BAGIKAN