2019-2020

KANIGARAN – Satu dari dua pasien COVID 19 di Kota Probolinggo akhirnya bisa bernafas lega setelah hasil swab terakhir dinyatakan negatif. P, yang masih pelajar sekolah menengah itu pulang ke rumahnya, Sabtu (18/4) siang. Sedangkan sang ayah, S, masih harus dirawat di RSUD dr Mohamad Saleh menunggu hasil swab.

2019-2020

MAYANGAN – Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) menyalurkan bantuan kemanusiaan di tengah pandemi COVID 19 ke berbagai daerah di Indonesia, tak terkecuali Kota Probolinggo. Sejumlah IKM ini mendapat bantuan berupa kebutuhan pokok dan kue kering.

2019-2020

KANIGARAN – Menteri Dalam Negeri RI Tito Karnavian merilis pengalokasian anggaran penanganan COVID 19, Jumat (17/4) sore melalui video conference (vidcon) yang diikuti kepala daerah dan ketua DPRD se-Indonesia. Termasuk Wali Kota Probolinggo Hadi Zainal Abidin dan Ketua DPRD Abdul Mujib serta sejumlah pejabat di Command Center.