Berita
2024

Keberadaan Pabrik Tahu “Proma” yang masih aktif mengolah limbahnya menjadi biogas menarik perhatian Penjabat Wali Kota Nurkholis. Ia mengunjungi pabrik tahu itu untuk mengetahui perkembangan penggunaan biogas disana. Pemimpin nomor satu di kota ini langsung menuju area produksi tahu yang berada di Kelurahan Kedung Asem Kecamatan Wonoasih itu, Minggu (2/6) siang.

Layanan Masyarakat
EVAKUASI HEWAN

Warga Kelurahan Jati melaporkan, ada ular yang ditangkap warga, meminta Damkar untuk evakuasi ular ke lokasi yang aman. Tindak Lanjut, Warga yang bersangkutan sudah menyerahkan sendiri ular yang berhasil di tangkap ke Mako Polpp.

Galeri Video

Dukung Keterwakilan Perempuan

Saksikan Live Kompas TV pada acara Zona Inspirasi : Melalui keterbukaan informasi " Kota Probolinggo jaga kualitas birokrasi" Jumat, 27 Oktober 2023 pukul 14.00 WIB

Wali Kota Probolinggo Mendapat Apresiasi JTV | LIPUTAN KHUSUS JATIM BANGKIT

Jadi Kota Transit, Wali Kota Probolinggo Unggulkan UMKM, Beragam Inovasi dari Daun Kelor?