Berita
2024

Akreditasi perpustakaan sekolah merupakan evaluasi yang bertujuan untuk menilai sejauh mana perpustakaan tersebut memenuhi standar yang ditetapkan oleh badan akreditasi. Proses ini penting untuk memastikan bahwa perpustakaan berfungsi secara optimal dalam mendukung proses belajar mengajar dan pengembangan literasi di kalangan siswa.

Layanan Masyarakat
Transportasi

Pelabuhan Probolinggo dikenal dengan sebutan Pelabuhan Tanjung Tembaga ditetapkan sebagai pelabuhan pantai pada tahun 1920 berdasarkan Statblad 1920 No. 424 jo Statblad 1926 No. 546. Sebagai pelabuhan pantai, Pelabuhan Probolinggo waktu  itu hanya  melayani  kegiatan pelayaran antar pulau yang kebanyakan menggunakan kapal kayu ukuran kecil,sehingga kedalaman kolam dirancang relatif tidak terlalu dalam ± -3 m LWS. Pada masa penjajahan Belanda kegiatan Pelabuhan Tanjung Tembaga cukup ramai karena hasil perkebunan seperti Tembakau, Gambir, Gula dan sebagainya di export ke negara-negara Eropa melalui Pelabuhan Tanjung Tembaga Probolinggo. Sejalan dengan perkembangan perdagangan, perekonomian dan perkembangan angkutan laut, maka Pelabuhan Tanjung Tembaga Probolinggo berubah statusnya dari Pelabuhan Pantai menjadi Pelabuhan Laut yang terbuka untuk perdagangan dari dan ke luar negeri.

Galeri Video

Kirab Pasukan Tanda Kehormatan (PATAKA) Jer Basuki Mawa Beya di Kota Probolinggo, 27 September 2024

Pj Wali Kota Probolinggo Nurkholis dan Ibu Pj TP PKK Kota Probolinggo dalam Cokro Fair 2024

Batik Karya Desainer Lokal Kota Probolinggo Tampil Memukau di Surabaya Fashion Parade

Talk Show Surabaya Fashion Parade 2024, Dekranasda Kota Probolinggo Promosikan Batik Lokal