Kemenlu Siap Promosikan Potensi Kota Probolinggo ke Pasar Global
Nyanyian merdu dengan alunan lagu-lagu masa kini menambah semaraknya acara malam silaturahmi peserta diklat Sesparlu (Sekolah Staf dan Pimpinan Kementerian Luar Negeri) dengan Penjabat Wali Kota Probolinggo, Nurkholis. Bertempat di halaman belakang rumah jabatan Wali Kota Probolinggo, Rabu (5/6) malam mereka dijamu dengan aneka makanan khas Kota Bayuangga ini.
Tingkatkan Produktifitas UMKM Melalui Pelatihan Daur Ulang Sampah
Asisten Perekonomian dan Pembangunan Wawan Soegyantono membuka acara pelatihan daur ulang sampah bagi UMKM, Kamis (6/6) pagi. Kegiatan yang digelar di Orin Hall Kelurahan Sukabumi ini diadakan untuk meningkatkan produktivitas bagi mereka.
Peserta Diklat Sesparlu dan Pemkot Probolinggo Komitmen Kembangkan Jaringan
Visitasi Kepemimpinan Nasional (VKN) dan Final Project Diklat Integrasi Sesparlu (Sekolah Staf dan Pimpinan Kementerian Luar Negeri) Angkatan ke-74 memasuki hari terakhir pada Kamis (6/6). Agendanya, presentasi hasil rekomendasi selama kunjungannya di Kota Probolinggo.
Pj Wali Kota Nurkholis Turut Menyambut Kehadiran Danrem 083/Bdj Malang
Komandan Korem (Danrem) 083/Baladhika Jaya (Bdj) Malang Kolonel Inf. Setyo Wibowo melakukan kunjungan kerja ke Kodim 0820 Probolinggo, Kamis (6/6). Penjabat Wali Kota Probolinggo Nurkholis bersama Dandim 0820 Probolinggo Letkol Arm Heri Budiasto beserta anggota forkopimda kota dan kabupaten menyambut hangat kehadirannya.