Kecelakaan

Menindaklanjuti laporan warga, pada tanggal Senin Pagi (1/1) pukul 05:14 atas terjadinya kecelakaan lalu lintas di Jl. Soekarno-Hatta,depan POM kasbah, Kelurahan Sukabumi yang menyebabkan 1 korban jiwa dan 1 korban luka-luka. Dinkes P2KB Kota Probolinggo segera mengirim ambulance siaga untuk mengevakuasi korban ke RSUD dr. Moh. Saleh Kota Probolinggo.

Ambulan

Menindaklanjuti laporan warga, pada tanggal Senin Pagi (1/1) pukul 10:03 WIB, Dinkes P2KB Kota Probolinggo mengirim ambulance untuk warga di jalan W.R Supratman, Kelurahan Jati yang sedang kritis dan mengorok untuk di rujuk Ke RSUD dr. Moh. Saleh Kota Probolinggo

2023

Jelang berakhir masa kepemimpinannya, Wali Kota Probolinggo Habib Hadi Zainal Abidin melakukan ziarah, doa bersama  dan tabur bunga ke makam Wakil Wali Kota periode 2019-2023 Mochammad Soufis Subri, Jum'at (29/12). Giat ini juga merupakan rangkaian Refleksi 5 Tahun Wali Kota.